Penulis: Ummu Irbadl Salma Hadi
Penerbit: Daar Ilmi
Ukuran: 14 x 20,5 cm, Soft Cover
Berat: 200 Gram
Tebal: 72 Halaman
Ada empat wanita yang disebut oleh Nabi Muhammad sebagai sayyidatu nisa’i ahlil jannah (pemimpin wanita penghuni surga). Wanita pertama adalah ibu Nabi Isa Wanita kedua adalah orang pertama yang wafat menyusul Nabi di antara keluarga beliau. Wanita ketiga adalah wanita pertama yang beriman kepada Nabi shallallahu ‘alaihi wa sallam dan mendukung dakwah beliau sampai akhir hayatnya. Wanita keempat adalah wanita yang beriman kepada Nabi Musa meskipun suaminya adalah seorang raja yang paling kafir. Sebagian kisah hidup mereka bisa Adik-Adik ketahui dengan membaca buku ini. Nah, Adik-Adik, selamat membaca.